Inggit Garnasih adalah tokoh penting dalam sejarah bangsa ini. Kita tidak bisa membayangkan seandainya tidak ada Inggit.
Inggitlah yang mengantarkan Sukarno, Bapak Bangsa Indonesia ketika di Bandung: saat sekolah, menjadi aktivis politik,, dipenjara, dan hidup di pembuangan, yang merupkan periode sangat penting bagi Sukarno. Ia menjadi menjadi pendamping dan sumber semangat bagi Sukarno.
Tahun 1921, waktu Sukarno berusia 20 tahun, dan Inggit berumur 31 tahun, keduanya menikah.
Jejak Inggit, dan juga Sukarno antara lain adalah rumah tinggal mereka, yang semula juga rumah kost Sukarno. Tempat bersejarah bagi anak bangsa.
Untuk wisata sejarah bisa kontak arnaku: telp/WA: 0813 2240 8615